Thursday, October 27, 2016

Posted by Askan Setiabudi
No comments | 1:11 AM
Mahasiswa mempunyai peranan majemuk. Di salah satu sisi, ia harus berupaya menjadi pribadi yang sukses. Di sisi yang lain, ia adalah mahluk sosial yang harus berinteraksi dengan orang lain. Tugas individu dan tugas sosial mahasiswa yang sedemikian komplek tersebut niscaya butuh bekal, butuh ilmu, dan butuh pembelajaran. Sebagaimana sebuah ungkapan bijak: “Ingin sukses dunia, ada ilmunya. Ingin sukses akherat, ada ilmunya. Dan untuk sukses dunia akherat juga ada ilmunya”.

training motivasi mahasiswa,training motivasi mahasiswa baru,training motivasi untuk mahasiswa,materi training motivasi mahasiswa,training motivasi untuk mahasiswa baru,tema training motivasi mahasiswa,proposal training motivasi mahasiswa,contoh proposal training motivasi mahasiswa,materi training motivasi untuk mahasiswa,tema training motivasi untuk mahasiswa baru

Masalahnya sekarang adalah kebutuhan ilmu yang sedemikian banyak itu ternyata hanya sebagian kecil saja yang bisa dipenuhi dari bangku kuliah. Itupun belum tentu maksimal hasilnya. Kurikulum perkuliahan di kelas sekitar 80 % hanya memenuhi kebutuhan akademik (hardskill). Padahal menurut survei Dikti di tahun 2006 tentang faktor penentu keberhasilan mahasiswa menunjukkan bahwa kontribusi hardskill hanya 20 %. Yang terbesar adalah softskill, 40 %. Yang kedua adalah networking sebesar 30 %. Dan sisanya sekitar 10 % adalah ketersediaan finansial.

Dalam rangka memberikan pembekalan mengenai kepemimpinan dan keorganisasian, serta untuk menyemangati aktivitas mahasiswa dalam organisasi kemahasiswaan, Moslem Community Ciputra Universitas Surabaya telah menyelenggarakan Pelatihan Kepemimpinan dan Kaderisasi Organisasi yang bertempat di Villa Hidayatullah, Batu, Malang pada tanggal 20 Oktober 2016.

Kegiatan ini merupakan sarana bagi mahasiswa untuk melatih kecakapan berorganisasi, sehingga diharapkan muncul kader-kader baru untuk berbagai organisasi dan kegiatan mahasiswa. Aktivitas mahasiswa di organisasi kemahasiswaan memiliki peran penting sebagai tempat mengaktualisasikan diri dan belajar berbagai softskill yang tidak didapatkan dari bangku kuliah.

training motivasi mahasiswa,training motivasi mahasiswa baru,training motivasi untuk mahasiswa,materi training motivasi mahasiswa,training motivasi untuk mahasiswa baru,tema training motivasi mahasiswa,proposal training motivasi mahasiswa,contoh proposal training motivasi mahasiswa,materi training motivasi untuk mahasiswa,tema training motivasi untuk mahasiswa baru

Training indoor ini diisi dengan materi seputar Leadership, Motivasi, Ukhuwah Islamiyah dan Teamwork oleh Bapak Askan Setiabudi, Master Trainer dari TIPS Indonesia (www.askansetiabudi.com). Para mahasiswa diberikan pemahaman bagaimana mengelola organisasi, menjadi seorang pemimpin dan menghidupkan ruh organisasi.

Untuk konsultasi Training Motivasi Malang, Outbound Malang, Batu Rafting, Kaliwatu Rafting, Wisata Malang, Travel dan Hotel di Malang Jatim yang sesuai dengan kebutuhan tim anda, Silahkan menghubungi office kami untuk informasi lebih lanjut :

JAKARTA
Jl. Rawamangun Muka Raya No. 5 RT. 4 RW. 14 Rawamangun – Jakarta Timur 13220
Mobile: 081 334 664 876 / 085 311 091 054

SURABAYA
Jl. Nginden Semolo 44 Surabaya
Mobile: 087 836 152 078 / 085 755 059 965

MALANG
Perum Taman Landungsari Indah N1 Malang
Mobile : 082 231 080 521 / 0858 1219 5551
No. Telp : 0341 5032699
Pin BB : 5E0C2C45
Email :
indonesiasukses@yahoo.com

indonesia.tips@gmail.com

0 komentar:

Post a Comment

SCHEDULE

FEBRUARI 2015 >>TAMAN DAYU

About Me

My photo
Askan Setiabudi CHt, SHT, CNNLP, CPC adalah seorang Trainer dan Motivator sejak tahun 1995. Selain itu juga sebagai owner dari TIPS Indonesia dan Inspiring Outbound (Provider Outbound). CV yang dibawahinya bergerak di bidang konsultasi psikologi, manajemen, edukasi, penelitian & pengembangan, serta training (public training, in-house training, outbound). www.tips-indonesia.com